PRO.HMS.168 | Service Excellent
Tingkat kepuasan pelanggan sangat mempengaruhi kesuksesan sebuah perusahaan, maka dari itu diperlukan ketrampilan dalam pelayanan terhadap pelanggan. Training ini dirancang untuk membantu para peserta memiliki Teknik, Strategi, kreatifitas dan keterampilan dalam bersikap dan berperilaku guna menciptakan pelayanan yang prima.
MATERI:
- Dimensi Pelayanan yang Mempengaruhi Kepuasan Pelanggan
- Sikap & Tata Perilaku Kunci untuk Membangun Customer Service Excellent
- Teknik Mengelola Customer Complaint dengan Efektif
- Strategi Interaksi Efektif dengan Customer
- Creative Problem Solving untuk Mengelola Kebutuhan Pelanggan
WHO SHOULD ATTEND THIS TRAINING:
Manager / Staff / semua yang berhubungan dengan pelanggan.
METODE:
- Presentasi
- Diskusi Interactive
- Evaluasi